Postingan

Cara mudah semai biji santigi

Gambar
   CARA MUDAH SEMAI BIJI SANTIGI/STIGI     Tanaman santigi saat ini sudah semakin punah dihabitat aslinya. Karena banyaknya peminat tanaman ini untuk dijadikan bonsai, menjadikan banyak pemburu bahan bonsai mencari dan mengambil tanaman santigi ini karena harga jual yang lumayan mahal. Bahkan dipulau Jawa tanaman santigi sudah lama punah, karena dari dulu banyak yang mencari tanaman santigi untuk diambil kayunya karena dianggap tanaman dengan kayu bertuah.    Saat ini kita bisa menjumpai tanaman santigi didalam pot dan sudah menjadi bonsai. Santigi memang dikenal tanaman yang sangat bagus untuk dijadikan bonsai. Selain karena karakter pohon yang sangat menarik tanaman ini memiliki harga jual yang tinggi, baik dalam bentuk bonsai ataupun masih berupa bahan bonsai.    Nah, sebagai seorang pecinta bonsai khususnya tanaman santigi saya sudah memiliki budaya untuk budidaya santigi. Kali ini saya akan berbagi tips mudah untuk budidaya dari bi...

Aneka karya dari kayu Stigi Laut

Gambar
Produk hasil kerajinan dari bahan kayu stigi laut berupa tasbih, pipa rokok, cincin, gelang dan tongkat jalan. Siap menerima pesanan sesuai permintaan anda. Tempat produksi di daerah Tulung Agung, Jawa timur. Untuk pemesanan bisa melalui w.a di nomor 0858 5495 0372. 1. Tasbih 99 butir  Rp. 125.000 2. Tasbih 33 butir Rp. 50.000 3. Gelang   Rp. 50.000 4. Cincin   Rp. 50.000 5. Tongkat jalan panjang 105cm  Rp. 800.000   Semua barang ready stock, namun suatu saat bisa kosong jadi harus menunggu proses produksi.    Bahan tanpa polesan politur, vernis maupun cat jadi masih natural. 1. Tasbih 2. Pipa rokok 3. Gelang, tasbih telon dan tasbih 33 4. Cincin akik 4. Tongkat jalan stigi wulung     Semua bahan adalah dari kayu stigi laut dan tenggelam dalam air.

Bonsai Santigi On the rock, begini cara buatnya...

Gambar
Bagaimana cara membuat bonsai santigi on the rock? Nah dalam vidio ini bisa menjadi panduan buat anda untuk memulai membuat bonsai santigi on the rock.

Pengawatan Santigi/Pemphis Acidula

Gambar
 Salah satu cara membuat bonsai santigi yang bagus adalah dengan pengawatan atau wiring yang akan membentuk gerak batang dan ranting bonsai santigi terlihat lebih menarik.  Dalam vidio ini bisa menjadi panduan untuk anda dalam memprogram bonsai santigi.

Bonsai DEADWOOD SANTIGI / PEMPHIS ACIDULA part; 2

Gambar

Cara membentuk Gerak dasar SANTIGI / PEMPHIS ACIDULA

Gambar

Bonsai santigi dan budidaya santigi (PEMPHIS ACIDULA)

Gambar